Gejala Kanker Mulut Rahim dan Cara Pengobatannya

gejala kanker mulut rahim

Kanker serviks merupakan salah satu momok yang membayangi para wanita, terutama di Indonesia. Hal ini karena gejala kesehatan kanker mulut rahim cukup sulit dideteksi pada stadium awal, sehingga penyakit ini baru terlihat setelah sudah mencapai tahap lanjut yang cukup parah. Jika sudah demikian, maka pilihan yang ada adalah membawa penderita ke rumah sakit.

Ciri-ciri kanker mulut rahim yang tidak kasat mata di awal berarti pasien yang ada di rumah sakit adalah pasien dengan penyakit yang sudah lanjut. Karena itulah, maka pilihan pengobatan yang ada adalah:


  1. Operasi
    Operasi untuk mengangkat uterus atau juga dikenal dengan istilah histerektomi. Terdapat 4 jenis, yaitu parsial, total, total dan salpingo-ooforektomi bilateral, dan radikal, tergantung seberapa luas penyebaran penyakit.

  2. Radio terapi
    Paling sering dilakukan dan efektif pada tahap awal maupun stadium lanjut. Dengan radiasi yang sudah disesuaikan dosisnya, maka sel-sel kanker yang ada di tubuh akan dimatikan. Namun pengobatan ini juga mempunyai efek samping bagi kulit dan rambut.

  3. Radio partikel
    Menghambat sel kanker tumbuh. Dengan menggunakan sinar gamma dosis kecil, maka pengobatan ini tidak mengganggu sel-sel yang sehat.


Namun harap juga diperhatikan bahwa pengobatan seperti ini tetap tidak menjamin penderita bisa sembuh dengan total. Gejala kanker serviks atau gejala kanker mulut rahim ini bisa muncul kembali sewaktu-waktu, dan karena itu, bagi yang pernah menderita penyakit ini disarankan untuk selalu rutin periksa ke dokter. Dukungan keluarga dan teman akan sangat membantu pasien dalam periode ini.

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Gejala Kanker Mulut Rahim dan Cara Pengobatannya"

Posting Komentar